#UPERP11UAS04 Install 2 Modul Add-Ons

#UPERP11UAS MODUL PURCHASING
 
 Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan langkah-langkah menginstall 2 modul add ons dan menambahkannya ke modul Odoo yang kita punya , berikut adalah langkah-langkahnya:
  1. Buka www.odoo.com/apps pada web browser.  ubah kategori sesuai modul yang digunakan serta versi odoo yang digunakan. Download modul yang akan ditambahkan. *Note : download 2  modul baru yang berbeda dari tugas sebelumnya yaitu : Purchase Order Approval Block  dan Operating unit in purchasr orders
 - Purchase Order Approval Block : modul ini berguna untuk memblokir Persetujuan Pemesanan Pembelian 
 - Operating unit in purchase orders : modul ini berfungsi untu menghitung jumlah unit operasi dalam proses pemesanan pembelian
 



 
2. Pastikan untuk mengekstrak file yang telah didownload

3. Pindahkan file yang sudah diekstrak (bentuk folder) ke Local Disk(C: ) → Program Files(x86) → Odoo 10.0→ server → odoo → addons
          
 
 
4. masuk ke halaman http://localhost:8069/web/database/manager#action=database manager dan klik "create database"
*penggunaan database baru untuk mencegah kerusakan pada master database


5. klik "setting" dan "active the developer mode" ->  klik "apps"  dan "update app list"


 
6. Klik "install" pada modul baru yang telah di-update. 
*tips : jika tidak terdapat modul baru setelah update. Hapus filter dan ketik modul di kolom pencarian atau lakukan pencarian secara manual. 
*lakukan pada modul baru lainnya dengan langkah-langkah yang sama
 

~~~ Sekian ~~~

Komentar

Postingan populer dari blog ini

#UPERPUAS05 Instalasi DbVisualizer

#UPERP11 Membuat Akun Database

#UPERP11 Membuat akun Slack